Jelajah Budaya Tionghoa Nusantara

[addthis tool="addthis_inline_share_toolbox_tw0n"]

Dalam Dekap Kesederhanaan

Kampung Simpak, Kabupaten Bogor menjadi salah satu perkampungan masyarakat keturunan Tionghoa Benteng atau Ciben sejak puluhan tahun silam. Mayoritas penduduk mengandalkan sektor pertanian hingga perkebunan.

Pendidikan yang minim, memaksa mereka lekat dengan kesederhanaan. Mengadu nasib di tengah keterbatasan ilmu pengetahuan. Menggarap lahan berbekal keahlian yang diwariskan para leluhur mereka.

Fenomena masyarakat Ciben seakan menegaskan bahwa tidak semua peranakan Tionghoa memiliki posisi kuat dalam bidang ekonomi. Mereka bahkan sulit memiliki akses politik yang mendukung posisinya di bidang ekonomi.

Recommendation