Keluargaku Hartaku

Eps 27 – Keluargaku Hartaku

Xing-fa dan Yu-hui memutuskan untuk menjadi Silent Mentor, yaitu mendonorkan tubuh mereka setelah meninggal untuk keperluan medis. Hal ini mendapat tentangan dari putri-putri mereka. Namun, Xing-fa bilang dia akan minta Jian-ming menemaninya ke pengadilan untuk mengesahkan surat persetujuan ini. Akhirnya anak-anak pun memahami maksud orang tuanya, lalu memberikan persetujuan.

DAAI Guest Room

Next Episode

Recommendation