Refleksi

[addthis tool="addthis_inline_share_toolbox_tw0n"]

Refleksi – Tantangan Pendidikan di Desa Mengening Bali: Revolusi Pembelajaran dari Sampah menuju Harapan Baru

 

 

 

 

 

Desa Mengening adalah ironi di Bali. Di tengah gemerlap wisata, anak-anak di desa ini dibayangi putus sekolah. Kemiskinan adalah faktor utama. Sebagian besar warga hanya bekerja sebagai buruh pemetik cengkih yang merupakan penghasil cengkeh terbesar di daerah Bali utara. Anik yang merupakan lulusan S3 Teknologi Pembelajaran di Universitas Negeri Malang, tergerak melihat situasi tersebut. YPJB yang Ia prakarsai memiliki program utama yakni memberikan pembelajaran gratis dengan memanfaatkan sampah, yang kemudian diolah menjadi barang yang bermanfaat.

Recommendation