Nov 15, 2024 | Artikel, Artikel Inspiratif
Pernah Dibuang Saat Kecil, Kini Sri Rejeki Dedikasikan Diri Asuh Puluhan Anak Telantar 15 November 2024 Sri Rejeki, pengasuh Panti Asuhan YPBT Klaten. (Foto: Achmad Hussein Syauqi/detikJateng) Pernah dibuang saat kecil, kini Sri Rejeki (61) mengabdikan dirinya untuk...