Sehat ala Timur

[addthis tool="addthis_inline_share_toolbox_tw0n"]

Sehat ala Timur – Organ Hati

Di dalam video, cerita tentang Bian Que yang bisa melihat orang dalam tubuh manusia, tercatat di Biografi Chang Gong Bian Que dalam Catatan Sejarah Agung.Namun, sebenarnya pengenalan orang zaman dahulu terhadap organ dalam bukan berdasarkan mata perspektif Bian Que, melainkan melalui anatomi manusia dalam mengamati organ dalam.

Contohnya, dalam Huang di Neijing, sudah ada catatan mengenai anatomi manusia, dan ada catatan detail mengenai bentuk, ukuran, dan berat organ-organ tersebut. Sementara itu, The Van Five Zang-Organs Figureyang berasal dari Dinasti Song Utara merupakan lukisan dari pelukis yang diperintahkan Wu Jian berdasarkan pembedahan organ dalam dari 56 jenazah terpidana.

Selama 2000 tahun, melalui pengamatan dasar anatomi dan pengalaman klinis yang sangat lama, TCM menyimpulkan Zang Xiang (teori manifestasi visera) yang unik, dan 5 visera dalam TCM, adalah hati, jantung, limpa, paru-paru, dan ginjal. Di dalam program hari ini, kami akan mengajak pemirsa mengenal hati berdasarkan perspektif TCM.

Recomendation